Friday, March 30, 2012

Cara Test Proxy Server

Untuk memeriksa apakah proxy server sudah benar-benar melakukan cache, dan juga menampilkannya di browser, kita memerlukan test.
Requirement
Buka dua atau lebih web browser (misal Firefox + Internet Explorer). Setting kedua browser tersebut untuk menggunakan proxy server yang sama. Untuk tutorial bagaimana mensetting browser, silahkan lihat disini.
Cara Test
Masukkan URL http://www.lagado.com/tools/cache-test di salah satu browser dulu dan tekan enter. Berikutnya akan muncul halaman Cache Test. Perhatikan pada page serial number. Perhatikan angkanya.
Biarkan halaman ini tetap terbuka. Selanjutnya kita masukkan URL yang sama ke browser kedua, semisal IE. Setelah halaman cache test terbuka, perhatikan lagi page serial numbernya.
Jika page serial number di browser pertama dan kedua sama, maka SELAMAT! proxy server anda sukses melakukan cache :)

Cara Membobol Password Hotspot/Wifi Orang Lain

Cara Membobol Password Wifi Cara Membobol Password Orang Lain  memang banyak sekali caranya teman-teman, mulai dari teknik sniff...